UN News & Events
Universitas Narotama Berikan Beasiswa S2 untuk Mahasiswa Atlet Peraih Medali Emas SEA Games Ke-33 Thailand
10 Januari 2026, 14:22:01 Dilihat: 66x
Universitas Narotama memberikan apresiasi kepada dua mahasiswanya, Ayu Mareta Dyasari dan Yurike Nina Bonita Pereira, atlet panahan nasional yang berhasil mengharumkan nama Indonesia dengan meraih dua medali emas dan satu medali perunggu pada ajang SEA Games ke-33 di Thailand. Apresiasi tersebut diwujudkan dalam bentuk beasiswa pendidikan S2, pembebasan ........
Selengkapnya
Share:
Perkuat Kinerja Fakultas, Rektor Melantik Kepala Bagian Tata Usaha FH dan FKIP
07 Januari 2026, 16:37:40 Dilihat: 121x
Surabaya, Januari 2026 — Rektor Universitas Narotama secara resmi melantik dan mengambil sumpah dua pejabat struktural baru tingkat fakultas dalam sebuah prosesi yang berlangsung khidmat di lingkungan Universitas Narotama. Pelantikan ini merupakan bagian dari upaya penguatan tata kelola da........
Selengkapnya
Share:
Sumbang 7 Emas, 3 Perak dan 1 Perunggu pada SEA Games 2025 di Thailand, Wakil Rektor II Universitas Narotama Dipercaya sebagai Manajer Timnas Triathlon Indonesia
29 Desember 2025, 09:56:19 Dilihat: 245x
Cabang olahraga Triathlon Indonesia mencatatkan prestasi gemilang pada SEA Games 2025. Tim nasional triathlon berhasil meraih 7 medali emas, 3 perak, dan 1 perunggu, sekaligus keluar sebagai juara umum cabang triathlon.
Prestasi tersebut tidak lepas dari peran penting Dr. Reswanda, S.Pi.,........
Selengkapnya
Share:













































































































